Jumat, 05 Desember 2014

Mengatur cahaya photo dengan Photoshop

Tutorial kali ini saya akan membahas cara memperbaiki foto atau dalam bahasa photography biasa kita sebut dengan retouch. disini saya tidak akan membahas definisi rinci dari retouch karna sangat luas maknanya. Namun saya akan menjelaskan teknik dari retouch/memperbaiki foto dengan memaksimalkan fungsi dari bawaan adobe photoshop yaitu camera raw dan adjustment layer tanpa harus menseleksi bagian-bagian tertentu.
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
Mungkin sebagian ada yang sudah tahu dan sering menggunakan adobe camera raw, namun banyak juga yang jarang bahkan tidak pernah menggunakan fitur adobe camera raw ini, apabila anda mengetahui dari fungsi dari  adobe camera raw sangatlah banyak keuntungannya, dari mulai skin tone, membalikan cahaya, mempertajam foto hingga menghaluskan foto dan masih banyak lagi. Bisa di bilang adobe camera raw ini hampir mirip dengan  Adobe light room, menurut saya fitur ini sangat cocok bagi anda yang suka editing photography.
langsung saja…
1. Siapkan foto yang akan kita edit.
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
2. HASIL retouch menggunakan adobe camera raw dan Adjustment layer
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
3. Buka photoshop klik file lalu open as atau dengan menekan di keyboard ALT+SHIFT+CTRL+O
4. rubah pengaturan open as menjadi camera raw seperti terlihat pada gambar.
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
5. Seperti terlihat pada gambar ada beberapa pengaturan yang bisa kita rubah sesuai keinginan kita.  atur semua pengaturan seperti terlihat pada gambar. note: pengaturan tersebut tidak harus sama dengan yang terlihat pada gambar, semua tergantung foto  yang akan kita edit
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
6. atur pengaturan kurva gelap terang sesuai keinginan
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
7. Nah untuk point ini kita bisa mengatur warna saturasi yang akan kita naikan dan kita turunkan seperti warna pada rumput, langit, baju hingga warna kulit.
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
8. atur sesuai sesuai keinginan kegunaan hampir sama dengan point. 7
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
9. untuk point ini juga sama kegunaannya dengan point 7 dan 8 atur sesuai keinginan. Setelah selesai lalu open image ( bisa juga kita simpan hasil pengaturan tersebut dengan save setting, apabila ada beberapa  foto yang sama yang akan kita edit kita tinggal load hasil dari settingan tersebut)
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
10. Lalu kita sempurnakan hasil dari pengaturan adobe camera raw dengan menggunakn adjustment layer seperti  terlihat pada gambar. begitupun untuk point point selanjutnya.
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
11. Selective Color atur sesuai keinginan disini saya ingin menaikan saturasi dari rumput
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
12. Gunakan teknik masking untuk menseleksi bagian yang ingin dibuat terang dan gelapnya saja menggunakan brush seperti terlihat pada gambar.
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
13. Brightness/contrast
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
14. disini saya menggunakan Selective Color untuk menaikan kembali saturasi rumput.
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
15. Vibrance disini untuk menyeimbangkan warna keseluruhan pada foto atur sesuai keinginan
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
16. Gradient fill dengan mode blending Overlay seperti terlihat pada gambar.
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop
17. Finishing curve. SELESAI
 Mengatur cahaya photo dengan Photoshop

Tidak ada komentar:

Posting Komentar